
Fitri Aulia Seorang Ibu muda asal Depok meraih sukses besar dengan ber-Bisnis Fashion Muslimah, alumni FISIP Univesitas Indonesia jurusan Administrasi Bisnis ini memang sejak awal enggan untuk bekerja sebagai karyawan, banyak alasan pribadi yang menjadikan Fitri akhirnya menjatuhkan pilihan untuk Berbisnis. Sejak masih kuliah, Fitri memulai ber-Bisnis tas kulit sintetis, melalui pemasaran online, dengan penuh semangat Fitri menjalankan bisnisnya tersebut dan dari memulai bisnis tas inilah Fitri banyak belajar tentang Bisnis lebih mendalam.
Di tahun 2010 bertepatan dengan kelulusannya dari FISIP Universitas Indonesia, Ftri Lebih serius dengan Dunia Bisnis, sehingga hasil pilihannya ditahun 2010 lalu ternyata sangat tepat, kini fitri sukses ber-Bisnis Fasion Muslimah, Bisnis fashion muslimah Fitri sudah sangat dikenal secara luas, dan fitri termasuk salah satu pebisnis muda dalam kategori Fasion muslimah (pakaian muslin khusus wanita muslimah).
Dengan mengedepankan pakaian muslimah yang tetap feminim dan fashionable menjadikan Bisnis fashion yang Fitri kelola semakin berkembang dan maju. Nama semasa kecil yang dipakai Fitri juga seakan membawa keberuntungan tersendiri sebagai merek dagang yang di guanakan Fitri sampai saat ini yaitu "KIVITZ".
Kesuksesan yang Fitri raih tentu tidak semudah membalik telapak tangan, semua ada prosesnya dan semua proses itu pasti dilalui Fitri dengan penuh komitmen dan kesabaran, tetap selalu melakukan yang terbaik dalam Bisnis yang dijalani Fitri adalah keseragaman tindakan yang dilakukan oleh banyak peBisnis muda baik laki-laki ataupun perempuan yang telah mendapatkan keberhasilan hari ini.
Semoga kisah Fitri, seorang ibu muda asal Depok menjadi inspirasi untuk banyak orang.
Sukses dalam Bisnis bukan hanya milik kaum laki-laki saja, tetapi kaum perempuan yang notabene seorang ibu rumah tangga yang memiliki tugas ekstra repot sebagai ibu, juga masih mampu berkiprah dalam Bisnis dan Sukses.
Bisnis Fashion Muslimah Membuat Ibu Muda Asal Depok Sukses
Reviewed by Dwi Kurniawan
on
20.06
Rating:
